Patah hidung akibat tertabrak pintu Apple Store, seorang nenek berumur 83 tahun menuntut Apple sebesar US$1 juta (9,1 miliar).
Nenek berumur 83 bernama Evelyn Paswall hidungnya patah setelah ia menabrak pintu kaca transparan Apple Store.Seperti dikutip dari Mashable, kejadian tersebut terjadi di Apple Store di Manhasset, New York, Amerika Serikat (AS).
"Tidak ada tanda bahwa itu adalah kaca. Klien saya masih bisa melihat dengan baik, namun ia tidak melihat bahwa ada kaca," ujar pengacara dari pihak Paswall.
“Apple ingin terlihat hebat dan modern di desainnya dengan memasang banyak kaca di Apple Store, tapi di sisi lain arsitekturnya dapat membahayakan pengguna," tambahnya.
Apple sebenarnya sudah memasang banyak stiker di kaca-kaca tokonya sebagai penanda.link
Translate
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar